PT.WISMATATA ELTRAJAYA merupakan Perusahaan Swasta Nasional yang didirikan oleh Ir.TJAHJADI AQUASA pada tahun 1987, berusaha dalam bidang
Pemeliharaan dan Perbaikan Transformator Distribusi
Karena komitmen kami untuk selalu mengutamakan kualitas dan kepuasan pelanggan, kami selalu dipercaya dalam menjalankan program kerja (preventif trafo dan gardu) dilingkungan PT.PLN UID JAWA BARAT , PT.PLN UID JAWA TENGAH dan PT.PLN UID TANGERANG DAN BANTEN.
Demi menjaga komitmen tersebut, kami selalu meningkatkan kualitas layanan service, memperbarui teknologi dan meningkatkan kemampuan tenaga kerja kami secara berkala.
Adapun layanan yang kami sediakan :
- Rewinding Trafo
- Treatment minyak trafo
- Penggantian Minyak Trafo
- Analisa minyak trafo
- Maintenance Panel kubikel dan LVMDP
- Pengujian trafo SAT
- penjualan minyak trafo
- Penjualan Mesin Purifikasi